Perkuliahan - Digital Entrepreneurship

Logo Koneksi Group Koneksi Group
  • Group | Online
  • Perkuliahan

Informasi Umum

Program Digital Entrepreneurship dirancang untuk membekali kamu dengan pengetahuan dan keterampilan yang dibutuhkan untuk berhasil berbisnis di era digital yang cepat berubah. Melalui kurikulum yang holistik, kamu akan memahami konsep dasar digital entrepreneurship, merancang dan meluncurkan bisnis digital, mengembangkan strategi pemasaran digital, serta memahami aspek keuangan dan pertumbuhan bisnis. Selain itu, program ini juga mengintegrasikan elemen kewirausahaan sosial dan berkelanjutan, mempersiapkan mahasiswa untuk menjadi pemimpin bisnis yang bertanggung jawab di dunia digital yang dinamis. Di program ini kamu akan belajar dengan problem based learning yang dapat membuat kamubisa dalam menerapkan pengetahuanmu ke dalam situasi dunia nyata dan membangun fondasi yang kuat untuk meraih kesuksesan dalam dunia kewirausahaan digital.

Job Role

    Belum ada Job Role.

Konten Grouping

Opening Ceremony Futureskills Batch 9
  • Online
  • Event

Opening Ceremony Futureskills Batch 9

  • Fri, 01 Mar 2024 19:00 - 21:30

Kategori Inovasi

  • Socialpreneur
  • Start-ups

Syarat Pendaftaran

Minimal Kelengkapan Profile Lengkap
Minimal Pendidikan Bebas
Jurusan Bebas
Durasi waktu penyelenggaraan program 3 Maret sampai 1 Juni 2024
Hari penyelenggaraan kuliah Selasa atau Kamis
Waktu/jam penyelenggaraan kuliah 15:00-16:30 WIB
Syarat bagi peserta

- Mahasiswa aktif
- Sudah follow IG @konekios dan @futureskills.id
- Memiliki usaha yang pemasarannya menggunakan digital tools (ecommerce, marketplace, dsb)
- Melampirkan bukti follow LinkedIn Future Skills 
- Melampirkan link/tautan profil Linkedin kamu

Rencana quiz per pekan - individu/kelompok (jika ada) Ada
Rencana proyek akhir/UAS- individu/kelompok (wajib ada) Presentasi kelompok
Batas Maksimum Peserta Kelas 50 peserta
Kebijakan presensi - Wajib presensi menggunakan platform/form yang disediakan oleh tim pengelola Future Skills
Kriteria penilaian akhir (bobot)  
Syarat lulus - Hadir minimal 75% dari total pertemuan tatap muka
- Mengumpulkan proyek akhir/UAS

Informasi Jadwal

Tanggal Jam (WIB) Topik Narasumber Metode Pembelajaran
05/03/2024 15:00 - 16:30 Pengantar Digital Entrepreneurship M. R. Gemadipada & Miqdad Darmawan Online
12/03/2024 15:00 - 16:30 Dasar-dasar Bisnis Online Miqdad Darmawan Online
19/03/2024 15:00 - 18:00 Mengenal Konsep Startup: Dari Ide hingga Peluncuran M. R. Gemadipada Online
26/03/2024 15:00 - 16:30 Branding Digital Miqdad Darmawan Online
02/04/2024 15:00 - 16:30 Keterampilan Dasar Digital Marketing M. R. Gemadipada Online
16/04/2024 15:00 - 17:30 Keuangan dan Pengelolaan bisnis untuk Entrepreneur Muda M. R. Gemadipada Online
30/04/2024 15:00 - 18:00 Manajemen Tim dan Kepemimpinan Digital M. R. Gemadipada Online
07/05/2024 15:00 - 16:30 Bisnis Berkelanjutan dalam Era Digital Miqdad Darmawan Online
06/05/2024 14:00 - 16:00 Mentoring 1 Tegar Satya Online
13/05/2024 14:00 - 16:00 Mentoring 2 Tegar Satya Online
17/05/2024 14:00 - 16:00 Mentoring 3 Tegar Satya Online
20/05/2024 14:00 - 16:00 Mentoring 4 Online
27/05/2024 10:00 - 11:30 UAS/Pitching/Presentasi Online

(*) Jadwal, topik, dan narasumber bersifat tentatif (dapat berubah-ubah)

Informasi Detail

Timeline
Pendaftaran  22 Januari - 16 Februari 2024
Batas Konfirmasi Peserta  23 Februari 2024
On-boarding   1 Maret 2024
Perkuliahan dan Mentorship  3 Maret - 24 Mei 2024
Metode Perkuliahan

100% daring via Zoom, Google Meet, atau Microsoft Teams

Tentang Mitra

Logo Koneksi Group Koneksi Group

Koneksi Group adalah holding company dari perusahaan dan jasa berbasis teknologi yang bertujuan untuk menyelesaikan masalah sehari-hari bagi banyak orang. Lewat Siapkonek (Software House), Konekios (Website Builder, dan Konekelas (Tech Education) Koneksi Group hadir untuk mempertemukan ruang antar ruang agar saling terkoneksi untuk kehidupan yang lebih baik.

Pendaftaran

Syarat Minimal Kelengkapan Profile

Lengkap

Syarat

Bebas

Mulai Perkuliahan

05 March 2024

Kuota Peserta

70 (tersedia 11)

Kuota Pendaftar

100 (tersedia 100)

Pendaftaran Ditutup

Prasyarat:

Sebelum mendaftar ke konten ini, silahkan mengikuti konten berikut :

Tes Prasyarat

Personality Career Test