Perkuliahan - Millennials Mentoring Program (MMP)

Logo Rumah Millennials Rumah Millennials
  • Group | Online
  • Perkuliahan

Informasi Umum

Bagi kamu yang tertarik dengan ilmu leadership dan memiliki organisasi atau komunitas, kelas ini cocok untukmu! Kamu akan didampingi oleh orang-orang yang sudah berpengalaman untuk belajar mengembangkan pengetahuan dan keterampilan kepemimpinan, manajemen organisasi dan memberikan bekal untuk menjadi calon pemimpin ideal di masa depan. Selain itu, kamu juga akan ditantang untuk membuat proyek yang berdampak pada sosial.

Job Role

  • Public Policy Strategist

Konten Grouping

Kategori Inovasi

  • Leadership

Syarat Pendaftaran

Minimal Kelengkapan Profile Lengkap
Minimal Pendidikan Bebas
Jurusan Bebas
Syarat bagi peserta
  • Mahasiswa aktif dan masyarakat umum
  • Memiliki pengalaman berorganisasi
  • Lebih diutamakan penggerak/inisiator komunitas, inovator NGO atau kampanye kebaikan lainnya (lintas bidang)
  • Memiliki narasi optimis tentang kebaikan yang optimis, konstruktif, kontributif dan solutif
Rencana quiz per pekan - individu/kelompok
  • Ada tugas individu dan kelompok
Rencana proyek akhir/UAS- individu/kelompok 
  • Ada UTS
  • UAS berupa project atau Presentasi kelompok
Kriteria penilaian akhir 
  • Presensi (25%)
  • UTS/Quiz (25%)
  • Proyek akhir/UAS(50%)
Syarat lulus
  • Hadir minimal 75% dari total pertemuan tatap muka
  •  Mengumpulkan proyek akhir/UAS

Informasi Jadwal

Tanggal Jam (WIB) Topik Narasumber Metode Pembelajaran
10/03/2023 19:30 - 22:00 Pengenalan Rumah Millennials Asih Dewi Karim: Sekjen Rumah Millennials Online
17/03/2023 19:30 - 22:00 Leadership Fundamentals Fahd Pahdepie: CEO Inilah.com Online
25/03/2023 15:30 - 18:00 Human Capital Management A.Budiyanto: Aktivis Pendidikan Online
01/04/2023 15:30 - 18:00 Cross-Cultural and Virtual Management Raudah Sabila: Founder Kita Progresif Online
08/04/2023 15:30 - 18:00 Design Thinking Asstariny Harumningtyas Hartono & Nurvianto Bayusuputra: Educational Professional Online
14/04/2023 06:00 - 23:59 Ujian Tengah Semester (UTS) Tim Rumah Millennials Online
16/04/2023 15:30 - 18:00 Organization and Management Principles Gunawan Wahab: CEO & Co-Founder Petskita Online
28/04/2023 19:30 - 22:00 Organizational Dynamics and Managing Change Ario Adimas: Head of Product Marketing Paywide & GoPay Indonesia Online
05/05/2023 19:30 - 22:00 Project Idea : Decision Making and Execution (FGD) Heni Sri Sundani: Founder Gerakan Anak Petani Cerdas Online
12/05/2023 19:30 - 22:00 Project Idea : Complex Problem Solving (FGD) Indra Dwi Prasetyo: Program Director Sampoerna University Online
19/05/2023 19:30 - 22:00 Team Project Management (FGD) Nabil Satria: Kementerian Sekretariat Negara RI Online
26/05/2023 06:00 - 23:59 Ujian Akhir Semester (UAS) Tim Rumah Millennials Online

(*) Jadwal, topik, dan narasumber bersifat tentatif (dapat berubah-ubah)

Informasi Detail

Detail Informasi Tidak Ditemukan

Daftar Informasi Detail akan ditambahkan di sini.

Tentang Mitra

Logo Rumah Millennials Rumah Millennials

Bagi kamu yang tertarik dengan ilmu leadership dan memiliki organisasi atau komunitas, kelas ini cocok untukmu! Kamu akan didampingi oleh orang-orang yang sudah berpengalaman untuk belajar mengembangkan pengetahuan dan keterampilan kepemimpinan, manajemen organisasi dan memberikan bekal untuk menjadi calon pemimpin ideal di masa depan. Selain itu, kamu juga akan ditantang untuk membuat proyek yang berdampak pada sosial.

Pendaftaran

Syarat Minimal Kelengkapan Profile

Lengkap

Syarat

Bebas

Mulai Perkuliahan

10 March 2023

Kuota Peserta

132 (tersedia 1)

Kuota Pendaftar

200 (tersedia 200)

Pendaftaran Ditutup